kalimat bijak hari ini

Cara tecepat untuk mendapatkan cinta adalah dengan memberinya.
cara tercepat untuk kehilangan cinta adalah dengan menggenggamnya sekencang mungkin,
dan cara terbaik untuk menjaga agar cinta tetap tumbuh adalah dengan memberinya sayap...
kebutuhan emosi terbesar bagi manusia adalah kebutuhan untuk merasa dihargai.


mencintai seseorang bukanlah apa-apa
dicintai seseoarang adalah sesuatu
dicintai oleh orang yang kau cintai sangatlah berarti
tapi dicintai oleh sang pencipta adalah segalanya

CONVERSATION

0 celoteh:

Back
to top