Pernah berpikir kapan terakhir kali kamu punya me time? me time yang sebenar benar nya me time. Apa tuh me time yang sebenar-benar me time? gak tau juga. Gue juga sudah kehilangan makna nya, sampai hari ini, sampai detik ini gue lelah dengan sendirinya akan kebisingan ini. Pernah gak sih? capek sama otak yang terus terusan memproses apa
CONVERSATION
Penggalan untuk Nabila
Penggalan untuk Nabila
happy (belated) birthday to one of the few people whose birthday I can remember without a facebook reminder ;) pertama-tama mohon maaf atas keterlambatan launching post dari yang sudah dijadwalkan. hampura nabill :) baru sempet wkwk semoga ga ngambek yes. tbh, kalau inget lo itu rasanya banyak banget yang mau diomongin. tapi berhubung post ini sudah diniatkan isinya ucapan ucapan gemes
CONVERSATION
Satu.
Aku malah melamun memperhatikan teman lama yang kini duduk di hadapanku sambil melahap nasi gorengnya. Aku menatapnya dengan dahi berkerut, sebab sebenarnya aku malah sedang sibuk berbicara dengan diriku sendiri. Apa yang sedang aku lakukan sih disini dengannya? “Nasi gorengnya enak banget loh, Sa. Kalo kelamaan ngeliatin saya, nanti jadi dingin nasi
CONVERSATION
termenggambarkan.
Istilah "The time's they are changin'" itu mungkin ada benarnya. Kata teman saya itu juga mungkin ada benarnya. Karena kadang, ketika saya sudah sampai disini setelah berjuang sebelumnya, malah saya dipertemukan kembali dengan kejemuan. Dan malah saya lebih sering kembali merindukan masa masa sekolah dulu, yang sebenarnya bukan diisi dengan sekolah. Juga pada teman-teman yang memang tumbuh besar
CONVERSATION
People nowadays
Pernah kamu? Saling bertemu di suatu tempat dengan seseorang, tidak menyapa- tidak senyum- tidak apa. Padahal saling follow di media sosial. Padahal termasuk yang update dengan rutinitas nya Padahal suka sampai subuh baca post blog nya Padahal yang suka ask-ask anonim itu kan saya Padahal yang suka buka feed di instagram nya tanpa follow itu saya Segala yang
CONVERSATION
Langganan:
Postingan
(
Atom
)
About Me
Popular Posts
-
Kamu tau? Untuk saat ini, tidak ada yang lebih menyenangkan selain bisa tumbuh menjadi saksi lahirnya mimpi-mimpi calon orang besar,nantinya...
-
(WARNING : LONG POST!) Pertama, banget. Tidak menyangka hal yang membuat gue nulis blog lagi adalah karena Bangtan. Bukan karena meresahk...
-
Saya terenyuh ketika mendengarkan percakapan di salah satu scene sinetron PPT berikut ini.. "Saya mungkin memang bukan orang baik, ta...
-
semua qoute ini gue ambil dari bukunya Andrea Hirata :) "Hiduplah Untuk Memberi yang Sebanyak-banyaknya, Bukan untuk Menerim...
-
tulisan ini mungkin datang dari almitra indira 21 tahun yang tidak bisa tidur di suatu malam. ini pasti bukan gue aja yang pernah men...
-
Dia, semakin nyata untuk di kejar.. Jaket kuning dengan makara merah , Rabb, semoga jodoh. Amin *** Halo, doa nomor dua ! S...
1 celoteh:
Posting Komentar